Skip to main content

Honda CBR250RR Juara Drag dikelas 250cc Standart.

Pithbalap - Halo kang bro, siapa yang tidak kenal dengan Honda CBR250RR yang masih anget seperti kacang rebus baru ngangkat dari panci. Kabar dishare oleh teman-teman Blogger yang merilis hasil balap drag
race resmi dikota Surabaya. Kejuaraan drag bike ini sangat menarik karena kedatangan produk dari Honda yang berkompetisi melawan Ninja serta R25 yang sudah duluan ikut ajang ini. Dibawa oleh SMM Motorsport Surabaya, ternyata CBR250RR langsung tunjukkan kegarangannya.

Seperti penuturan kang Iwan, drag bike yang digelar pada tanggal 31 Desember- 1 Januari 2017 sangat menarik perhatian karena kehadiran produk anyar Honda yang turun dikelas 250cc standart,dialah CBR250RR.

CBR250RR turun dikelas standart 250cc dibawa naungan SMM Motorsport Surabaya. Untuk kelas seperempat liter mesin harus standart namun ada kelonggaran untuk mengganti knalpot racing serta beberapa sentuhan diluar enggin. 

“Dari awal kita memang penasaran dengan performa All New CBR250RR. Kebetulan ada balap resmi, ini jadi kesempatan bagi kami untuk sekaligus meriset kemampuan All New Honda CBR250RR. Kita sengaja turun di kelas sport 250 cc Standar.” ucap Marthen Luther dari SMM Motorsport Surabaya seperti dilansir Otoplus. 

Untuk menurunkan CBR250RR, Marthen mempercayai joki Adi S Tuyul asal Pandaan. Untuk urusan motor fokus pada mengoptimalkan setingan dan penggatian knalpot serta pemasangan ignition booster. Itupun sama seperti yang dilakukan tim lain. Hasilnya CBR250RR langsung torehkan waktu terbaik 8,510 detik. Waktu tercepat ini tidak mampu dipatahkan para rival yang mempercayakan Ninja dan R25.

CBR250RR? Warbyasah tenan kang bro... 

Comments

Popular posts from this blog

Insinyur NASA Membuat Mobil Yang Bisa Terbang

Pithbalap - Gagasan untuk menciptakan mobil terbang telah muncul sekitar beberapa dekade lalu, meskipun gagasan tersebut dibuat melalui cerita fiksi. 

Berapa Jumlah Dana Pensiun Ideal yang Perlu Kita Siapkan?

Pithbalap - Dana pensiun adalah penyambung hidup  di masa tua. Sayangnya, karena “masa tua” dianggap masih terlalu jauh, banyak yang masih menganggap enteng. Khususnya mereka yang masih berusia 20 atau 30-an. Namun, tak semua orang sengaja menunda persiapan dana pensiun. Ada juga yang belum bisa menyiapkan dana pensiun karena penghasilannya masih digunakan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. Atau ada prioritas lain, misalnya menabung untuk menikah, membeli rumah, atau dana darurat. Analisis dari Center for Retirement dari Boston College tahun 2019 mengungkapkan bahwa orang berusia 25-35 tahun kurang mempersiapkan dana pensiun karena dunia kerja yang menantang dan utang yang memberatkan. Namun, tampaknya pandemi membuat banyak orang memikirkan kembali soal persiapan dana pensiun sedini mungkin. Laporan dari Ramsey Solutions mengungkapkan 58%  millennials  di Amerika sudah mempersiapkan tabungan pensiun. Rata-rata mereka mulai menabung pada usia 23 tahun. Lalu, bagaimana dengan kamu? F

Kenny Roberts Jr. Mendapat Gelar Legenda ( MotoGP)

Pithbalap - Kenny Roberts Jr. akan di daulat sebagai Legenda MotoGP di Red Bull Amerika pada April 21-23 seri ketiga MotoGP musim  2017 mendatang.