Skip to main content

Ducati Focus di Kaki-kaki saat Test Private di Sepang

Pithbalap - Halo kang bro, sangat menarik melihat aksi yang dilakukan pihak Ducati saat pengujian Privat di Sepang selama 3 hari bersama dua tester mereka yakni Michele Pirro dan Casey Stoner. Pada awal pengujian sempat dibuat penasaran oleh penampakan ‘salad box’ di samping end Muffler Ducati GP17 yang awalnya disinyalir sebagai Part yang berhubungan dengan patent Drawing Jet engine Ducati yang baru. Namun dikutip dari laman Crash.net Gigi Dall Igna menampik hubungan antara ‘salad box’ dan patent Drawing Jet engine Ducati yang baru ‘arahnya berbeda'. 



Perlu kang bro ketahui sinyalemen awal ‘salad box‘ mengarah ke patent Drawing Jet engine Ducati adalah karena pemikiran out of the box yang berfikir bahwa pembalikan arah semburan dari jet ( dalam hal ini exhaust) bisa membuat sebuah gaya ‘rolling’ sendiri yang bisa dimanfaatkan untuk melawan efek wheelie ban depan yang awalnya bisa di antisipasi oleh Winglets. Jadi awalnya rumor patent Drawing Jet engine Ducati adalah sebagai anti wheelie yang akan menggantikan winglet depan. Namun sayangnya Gigi Dall Igna menampik hal tersebut atau jangan-jangan belum mau dibuka semua. 

Terahir iki kang bro, bisa di simpulkan dari foto yang dishare Jurnalis MotoGP Peter McLaren dan Juga sempat di kupas oleh Giorno di Blog Manziana adalah hadirnya berbagai macam sensor yang Giorno Katakan sebagai COSO. Pada dasarnya ini adalah sebuah Non-Contack Optical Sensor yang bekerja sangat teliti dan bertugas mengukur perubahan jarak yang dihasilkan saat sebuah kendaraan bergerak dinamis 0-250 km/jam. Bisa bayangin lagi lari 200 km/jam lalu jarak lendutan swing arm bisa terbaca.

Pokok'e Warbyasah tenan kang bro... 

Comments

Popular posts from this blog

Insinyur NASA Membuat Mobil Yang Bisa Terbang

Pithbalap - Gagasan untuk menciptakan mobil terbang telah muncul sekitar beberapa dekade lalu, meskipun gagasan tersebut dibuat melalui cerita fiksi. 

Berapa Jumlah Dana Pensiun Ideal yang Perlu Kita Siapkan?

Pithbalap - Dana pensiun adalah penyambung hidup  di masa tua. Sayangnya, karena “masa tua” dianggap masih terlalu jauh, banyak yang masih menganggap enteng. Khususnya mereka yang masih berusia 20 atau 30-an. Namun, tak semua orang sengaja menunda persiapan dana pensiun. Ada juga yang belum bisa menyiapkan dana pensiun karena penghasilannya masih digunakan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. Atau ada prioritas lain, misalnya menabung untuk menikah, membeli rumah, atau dana darurat. Analisis dari Center for Retirement dari Boston College tahun 2019 mengungkapkan bahwa orang berusia 25-35 tahun kurang mempersiapkan dana pensiun karena dunia kerja yang menantang dan utang yang memberatkan. Namun, tampaknya pandemi membuat banyak orang memikirkan kembali soal persiapan dana pensiun sedini mungkin. Laporan dari Ramsey Solutions mengungkapkan 58%  millennials  di Amerika sudah mempersiapkan tabungan pensiun. Rata-rata mereka mulai menabung pada usia 23 tahun. Lalu, bagaimana dengan kamu? F

Kenny Roberts Jr. Mendapat Gelar Legenda ( MotoGP)

Pithbalap - Kenny Roberts Jr. akan di daulat sebagai Legenda MotoGP di Red Bull Amerika pada April 21-23 seri ketiga MotoGP musim  2017 mendatang.